Senin, 05 Oktober 2015

mengenal aplikasi browser

Image result for keunggulan mozilla firefox versi 3.0Kelebihan mozila firefox :

1. Tingkat popularitasnya di mata pengguna internet sangat baik.
2. Perkambangannya sangat pesat,
3. Keamanan browser lebih ampuh dari browser yang lain.
4. Memiliki beragam add on yang banyak dan terus dikembangkan oleh pemiliknya dan para pengembang di seluruh dunia (Betatester).
5. Konfigurasi browser yang lebih lengkap dibandingkan dengan Internet Explorer.
6. Ukuran aplikasi yang relative kecil, yaitu sekitar 4,7 MB, dibanding IE yang dapat mencapai 80 MB.
7. Penampilan halaman yang lebih ringkas luas dan area toolbar lebih ringkas.

Kekurangan  mozilla firefox :

1. Waktu yang lama saat menjalankan program pertama kali.
2. Adanya kebutuhan terhadap add on agar dapat berfungsi optimal, melihat keganasan para cracker setelah mengetahui tingkat popularitasnya yang tinggi.
3. Update firefox berarti mendownload versi barunya, lain degnan IE yang cukup upgrade saja.
4. Waktu proses halaman situs tertentu lebih lambat, diperkirakan karena masalah kompatibilitas atau kesesuaian antara pengkodean halaman situs dengan browser Mozilla Firefox.
5. Mozilla Firefox tidak terintegrasi dengan Outlook dan Outlook Express, beberapa fasilitas e-mail tidak berjalan dengan baik. Bahkan beberapa formulir online tidak merespon penekanan tombol Enter.
 
Google Chrome 

Image result for keunggulan google chrome versi betaKelebihan : Chrome saat ini memiliki reputasi yang cukup kuat untuk menyaingi Firefox di dalam dunia web browser. Browser Chrome ini bisa dikatakan sebagai browser yang ringan, gesit, termasuk saat start awal dan melakukan perpindahan tab. Chrome otomatis akan mem-bookmark semua situs yang pernah dibuka atau sering dikunjungi. Browser adrress dari Chrome juga bertindak sebagai search engine sehingga lebih praktis. Desainnya cukup simpel dengan sistem keamanan yang sangat kuat (paling tahan terhadap serangan hacker). Update Chrome juga mudah. 

Kekurangan : Tapi sayangnya Google Chrome yang tersedia saat ini masih dalam versi Beta. Chrome juga terkesan kurang dinamis karena fiturnya tidak banyak. Beberapa ahli juga mengatakan bahwa Chrome masih banyak security hole-nya sehingga tidak disarankan untuk transaksi keuangan. Makin banyak tab dibuka maka makin banyak pula memori yang dibutuhkan saat browsing.

Image result for internet explorer
    internet explorer

Kelebihan : Sudah menyediakan add ons tetapi tidak sebanyak Firefox, tampilan lebih simpel, elegan dan menarik, terintegrasi dengan system operasi Windows, gampang dan tidak ribet dalam pengoperasiannya, tampilan situs dan loading gambar lebih cepat dan jelas, beberapa situs hanya bisa dibuka khusus untuk IE dan saat ini Internet Explorer masih menjadi browser yang paling banyak dipakai di seluruh dunia. 

Kekurangan : Sering gagal membaca script dibeberapa situs khususnya CSS, system keamanan yang belum optimal, tidak ada fitur tab, dan kecepatan dalam membuka web kalah cepat dengan yang lainnya apalagi dalam kondisi bandwith kecil, berat saat membuka tab baru dan start pertama.

    Opera 
Image result for opera

Kelebihan : Opera Browser merupakan aplikasi browser yang cukup ringan, sehingga tidak memakan memori hardisk yang cukup besar pada notebook atau PC. Memiliki email client dan rss sendiri sehingga tidak perlu memakai email client lain seperti Outlook dan sebagainya. Memiliki Opera Turbo yang bisa diaktifkan ketika koneksi sedang lambat sehingga proses loading page bisa lebih cepat. Pemanggilan kembali Cache lebih cepat. 

Kekurangan : Opera Browser biasanya sedikit lambat dalam membaca scriptpada beberapa halaman situs. Sama seperti Firefox, meng-update Operas Browser artinya harus men-download kembali masternya.

       maxthon

      Kelebihan :
    Image result for maxthon
  • Browser yang satu ini sangat ringan dijalankan. Jika dibandingkan Firefox atau Chrome, Maxthon jauh lebih irit pemakaian memori nya
  • Tampilan yang bersahabat dan mudah disesuaikan oleh user adalah kelebihan lain yang ada di Maxthon. Background dapat kita ganti sesuai selera kita
  • Ada fitur snap. Snap merupakan plug-in dari Maxthon yang berfungsi mengcapture layar monitor kita. Jadi dengan Snap kita tidak perlu lagi menginstal aplikasi capture.
  • Adanya fitur Reader Mode, dengan fitur ini jika kita membuka sebuah blog terkadang isi artikel tersebut sulit dibaca ataupun banyak tetutup iklan dengan Reader mode kita leluasa membaca artikel tersebut tanpa ada gangguan dari mana pun
     
               Kekurangan :

  • Hanya menyediakan sedikit add-ons ataupun ekstensi. Terlebih jika yang suka menggunakan AdBlock. Maxthon tidak mensupport Add ons tersebut
  • Software downloader banyak yang belum mensupport Maxthon. Ini merupakan kekurangan lain yang demiliki Maxthon. Beruntung software downloader terpopuler saat ini (IDM) support terhadap browser Maxthon.
  • Tampilan tab mungkin bagi yan baru pertama kali menggunakan Maxthon akan merasa aneh melihat tampilan tab Macthon yang terkesan sederhana
      safari

         Kelebihan

Image result for safari1. Fitur terbaru yang menarik adalah penerapan Nitro Engine. Dengan aplikasi ini browser bisa mengolah aplikasi-aplikasi web dengan lebih cepat karena Nitro Engine dapat mengeksekusi java script delapan kali lebih cepat dibanding dengan browser lainnya.
2. Safari dilengkapi juga dengan Cover Flow yang membuat tampilan bookmark dan history browser lebih nyaman.
3. Safari juga mendukung format modern web berbasis html 5 yang dapat mengumpulkan web-web favorit yang sering dibuka oleh pengguna dalam bentuk thumbnail, mirip dengan yang dimiliki oleh Opera.
Kekurangan
1. Tampak aneh sebagai aplikasi Windows, jika anda pertama kali menggunakannya.
2. Tak ada fitur restore kalau Safari hang.
3. Adanya bug pada Safari telah diungkapkan pada bulan Mei lalu oleh peneliti keamanan, Nitesh Dhanjani. Bug pada Safari dapat berakibat attacker mampu untuk membuang desktop korban dengan eksekusi file executable (.exe), sebuah penyerangan yang dikenal dengan nama Carpet Bombing .                                                         FLOCK
Kekurangan :
  1. Tidak dapat mendeteksi web-web yang terjangkit virus
  2. Kurang user friendly
  3. Flock membutuhkan resources yang lebih besar.  Di beberapa komputer, memulai Flock untuk pertama kalinya akan memakan waktu lumayan lama
  4. Skin Flock pada saat ini masih terbatas
avant browser
Kelebihan :
  1. Open source
  2. Upload foto ke layanan situs sosial seperti Flickr, Facebook, Twitter, My Space menggunakan menu photo uploader.
  3. Update status Facebook langsung tanpa membuka website (tentunya harus sudah login), dan juga mengetahui update status teman melalui People Sidebar. Juga bisa terintegrasi dengan Flickr, Twitter, Youtube, MySapce dan Digg
  4. Posting artikel blog langsung tanpa masuk dashboard melalui menu Blog Editor. Terintegerasi dengan Blogger, Blogsome, LiveJournal, Typepad, wordpress, Xanga dan juga akun blog pribadi anda
  5. People Sidebar, sidebar yang satu ini merupakan media yang memudahkan kita untuk mengakses empat web site keren, yaitu Facebook, Flickr, Twitter, dan YouTube.                                                            
    beberapa kelebihannya diantaranya:
    - Dapat menyimpan Profile secara online.
    - Mem-filter Animasi Flash
    - Built-in AD/Pop-up Blocker
    - Built-in RSS/ATOM Reader
    - Real Full Screen Mode dan Alternative Full Desktop mode: Ketika kamu membuka halaman web dengan Avant Browser Full Screen Mode, semua yang kamu lihat hanyalah webspace, tanpa toolbars atau menu lain.                          
 kekurangannya:

- Penggunaan IE plug-in dapat menyebabkan program fatal error.
- Speed biasa-biasa saja
- fitur keamanan belum memadai
                                                                                                                                                                       

Senin, 21 September 2015

Image result for kelebihan samsung s6kelebihan Galaxy S6 dan S6 Edge
1.Layar super amoled
2.Prosesor Octa-core 64bit
3.Bahan metal dengan protecsi corning gorilla glass 4
4.RAM besar (3GB)
5.fitur fast charging dan wireless charging
6.Bentuk unik dengan sisi melengkung
7.adroid lollipop

.kekurangan Galaxy S6 dan S6 Edge
1.Single sim (nano simcard)
2.Tidak ada slot microSD
3.Baterai Non Removablesupport 4G LTE